Hal-Hal Penting Yang Mesti Segera Menghubungi PSIK


Urusan akademik bermacam-macam, tetapi ada beberapa hal penting dimana mahasiswa sebaiknya cepat menghubungi Pusat Sumberdaya Informasi dan Komunikasi (PSIK) Ipmafa. Hal penting ini meliputi:

  1. Data matakuliah di sistem tidak sesuai dengan distribusi matakuliah dari kampus. ketidak sesuaian ini mencakup hitungan SKS maupun ada matakuliah yang hilang/tidak muncul di sistem.
  2. Ada hal yang eror di sistem seperti: cetak transkrip tidak bisa, login bermasalah, sudah melakukan KRS tetapi dianggap belum melakukan.
Untuk menghubungi PSIK bisa melalui email psik@ipmafa.ac.id atau konsultasi langsung di ruang PSIK 205 lantai II. Meski demikian, sebaiknya mahasiswa yang mengalami kendala harus mengecek ulang apakah benar masalah muncul dari sistem, bisa jadi masalah terdapat pada HP/komputer yang dipakai mahasiswa, atau koneksi interenet yang dipakai.

Post a Comment

0 Comments